logo

Written by Joko Siswanto on . Hits: 730

4

PTA. AMBON MEMPERINGATI ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1442 H

     Jumat, 12 Maret 2021 bertempat di Basement PTA. Ambon memperingati Isra Mi”raj Nabi Muhammad SAW 1442 H/2021 M. Ketua PTA. Ambon Drs. H. M. Manshur, SH., MH dalam sambutan beliau menyampaikan bahwa memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW tahun ini bertepatan dengan moment Pembangunan ZI yang sedang digalakan oleh PTA. Ambon dalam rangka mewujudkan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) dengan upaya, kerja keras dan komitmen yang telah dibangun PTA. Ambon, insya Allah akan meraih predikat WBBM dari MenPANRB.

2

3

1

    Hikmah Isra Mi”raj dengan tema “ MOMENTUM ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1442 H/2021 M, KITA WUJUDKAN SIPIRITUAL ASN PTA. AMBON YANG HANDAL MENUJU WILAYAH BIROKRASI BERSIH DAN MELAYANI (WBBM) yang disampaikan H. Helminizami, SH., MH Wakil Ketua PTA. Ambon, dibulan Rajab ini kita memperbanyak berbuat baik karena makna hakiki dari perjalanan Rasulullah SAW dari Masjidil haram ke Masjidil Aqsa adalah menerima perintah sholat 5 (lima) waktu sehari semalam dari Allah SWT karena itu kita sebagai ASN wajib melaksanakan sholat sebagaimana yang dibawakan Rasullullah SAW insya Allah kita terhindar dari siksaan terhindar api Neraka dan terhindar dari kesulitan hidup.(Humas)

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

Pengadilan Tinggi Agama Ambon

Jl. Raya Kebun Cengkeh Batumerah Atas Ambon - 97128

Telp: (0911) 341171

Fax:  (0911) 355296

Website : www.pta-ambon.go.id

Email : This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.